Hal-Hal yang perlu Diperhatikan dalam Pengembangan Bahan Ajar

Ramli -

Abstract


Bahan ajar merupakan salah satu komponen penting dalam kegiatan belajar-mengajar. Tanpa bahan ajar, kegiatan belajar-mengajar tidak dapat berlangsung dengan baik. Oleh karena itu, sebelum mengajar setiap guru diharapkan dapat menyiapkan bahan ajar.

Banyak guru sudah menyiapkan bahan ajar ketika hendak mengajar. Akan tetapi, banyak pula yang masuk ke dalam kelas tanpa bahan ajar yang sengaja disiapkan. Karena bahan ajar tidak disiapkan, sang guru cenderung menceritakan pengalamannya atau member nasihat kepada siswa/mahaiswa sebagai pengganti bahan ajar. Fenomena ini sering terjadi pada jejang SD/SMP/SMA, bahkan pada Perguruan Tinggi. Ketika ditanyakan alasan tidak menyiapkan bahan, guru tipe ini menjawab bahwa bahan ajar tidak perlu disiapkan karena sudah ada buku teks.

Sesungguhnya, guru bukan tidak mau menyiapkan bahan ajar, tetapi lebih banyak karena belum mengetahui tentang hakikat bahan ajar dan pengembangannya. Oleh karena itu, dalam tulisan ini akan dibahas secara umum tentang alasan pengembangan bahan ajar, prinsip-prinsip pengembangan bahan ajar, buku teks, dan latihan-latihan dalam mengembangkan bahan ajar.


References


Brown, James Dean. 1995. The Elements of Language Curriculum.

Boston, Heinle & Heinle Publishers.

Cunningsworth, Alan. 1984. Evaluating and Selecting EFL Teaching

Materials. London: Heinemann Educational Books.

Depdiknas. 2008. Perangkat Pembelajaran Kurikulum Tingkat Satuan

Pendidikan SMA.

Diane Larsen-Freeman. 1986. Techniques and Principles Individu

Language Teaching. Oxford: Oxford University Press.

Harmer, Jeremy. 2001. The Practice of English Language Teaching.

Third Edition. London: Longman Group UK Limited.

Kathleen Graves. 2000. Designing Language Discourses. Boston:

Heinle & Heinle Publisher.

Maley, Alan. 1980. “Making Sense: Reconceling Ideas and Constraints

in Materials Production” dalam Project in Materials Design. London: The British Council, Printing and Publishing Department.

Richards, Jack C. dan Willy A. Renandya. 2002. Methodology in

Language Teaching. Cambridge: Cambridge University Press.

Richards, Jack C. dan Theodore S. Rodgers. 1986. Approaches and

Methods in Language Teaching. Cambridge: Cambridge University Press.

Siahaan, Bistok A. 1987. Pengembangan Materi Pengajaran Bahasa

FPS 628. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Proyek Pengembangan Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan.

The British Council. 1980. Projects in Materials Design. London: The

British Council, Printing and Publishing Department.

Tomlinson, Brian. 2001. Materials Development in Language Teaching.

Cambridge: Cambridge University Press.

Ur, Penny. 1996. A Course in Language Teaching: Practice and Theory.

Cambridge: Cambridge University Press.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.