PENGARUH BUDAYA KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PT. JASA RAHARJA (PERSERO) CABANG ACEH

Tuwisna Tuwisna, Sulfitra Sulfitra, Yuni Sahara

Abstract


Permasalahan dalam penelitian ini adalah pengaruh Budaya Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada PT. Jasa Raharja (Persero) Cabang Aceh. Tujuan dalam penelitian ini adalah Untuk mengetahui pengaruh Budaya Kerja dan Disiplin Kerja terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada PT. Jasa Raharja (Persero) Cabang Aceh. Jumlah sampel penelitian ini sebanyak 78 responden Data penelitian dikumpulkan melalui kuisioner, dan studi dokumentasi. Pengujian hipotesis menggunakan analisis regresi linier berganda, uji F dan uji t dimaksud untuk mengetahui secara simultan dan secara parsial pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen pada tingkat kepercayaan 95% (? = 0,05). Hasil penelitian berdasarkan uji simultan menunjukan bahwa variabel Budaya Kerja dan Disiplin Kerja berpengaruh signifikan terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada PT. Jasa Raharja (Persero) Cabang Aceh. Sedangkan secara parsial variabel Budaya Kerja dan Disiplin Kerja berpengaruh signifikan terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada PT. Jasa Raharja (Persero) Cabang Aceh.

Keywords


Budaya Kerja; Disiplin Kerja; Prestasi Kerja Karyawan

Full Text:

PDF

References


Ahmad Jais (2017). Pengaruh Disiplin Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai Pada Rumah Sakit Umum Daerah H. Andi Sulthan Daeng Radja Kabupaten Bulukumba. Skripsi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Uin Alauddin Makassar. Tidak dipublikasikan.

Amelia B. Mamuaja, Altje Tumbel, Jantje L. Sepang (2016) Pengaruh Budaya Organisasi, Lingkungan Kerja dan Disiplin Kerja Terhadap Prestasi Kerja Karyawan PT. Daya Anugrah Mandiri Cabang Airmadidi. Jurnal Berkala

Ilmiah Efisiensi, Jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sam Ratulangi Manado, Vol.16, No.01, Edisi 2016.

Andi Indra Irawan, Joko Sabtohadi, Mariani Madjid (2019) Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai Dinas Pendapatan Daerah Kutai Kartanegara. Journal of Entrepreneurship, Management and Industry (JEMI), Fakultas Ekonomi Universitas Tridharma Balikpapan, Vol.19, No.1, Edisi Juni 2019.

Anwar Prabu Mangkunegara.(2011). Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia. Bandung Penerbit Refika Aditama.

Azar Sariah (2017). Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pabrik Kelapa Sawit PT. Multimas Nabati Asahan. Skripsi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Sumetera Utara Medan. Tidak dipublikasikan.

Bakhtiar HM (2018) Pengaruh Motivasi, Koordinasi, Komunikasi, Kepuasan Kerja dan Kedisiplinan Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Rumah Sakit Umum Daerah Sultan Imanuddin Pangkalan Bun. Jurnal Ilmiah Komunikasi dan Media, Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Antakusuma, , Vol. 7, No. 1, Hal. 31-34, Edisi September 2018.

Ghozali Imam, Aplikasi Analisis Multivariante IBM SPSS 23 (Semarang: BP Universitas Diponegoro, 2014).

Hadari, Nawawi, 2012, Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Bisnis yang Kompetitif, Edisi Pertama, Gajah Mada University Press, Jogjakarta.

Hasibuan Malayu, et. al, Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta: Haji Masagung, 2012.

Hasibuan Malayu SP, 2015, MSDM : Dasar Dan Kunci Keberhasilan, Penerbit PT. Gunung Agung, Jakarta.

Jouita VictoriaPattynama,Christoffel Kojo, Agusta L. Repi (2016) Pengaruh Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, Dan Kepemimpinan Terhadap Prestasi Kerja Pegawai di Badan Perpustakaan Provinsi Sulawesi Utara. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi (EMBA), Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Jurusan Manajemen Universitas Sam Ratulangi Manado, Vol.4 No.1, Hal. 514-523, Edisi Maret 2016.

Mangkunegara, Anwar Prabu, 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan.Bandung : PT. Remaja Rosda Karya.

Mangkunegara, A.A. Anwar Prabu, 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Bandung: PT. Remaja Rosda karya.

Robbins, S.P dan Judge T.A. 2012. Perilaku Organisasi. Jakarta :

Salemba Empat Sugiyono, 2014. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : CV.

Alfabeta. Supranto, J.(2014). Statistik Teori dan Aplikasi, edisi ke-6. Jakarta: Erlangga

Sutrisno, Edy. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Sutrisno, Edy, 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia.Jakarta : Kencana Prenada Media Group.

Tauwi (2019) Pengaruh Kompensasi, Keahlian, Motivasi, Dan Disiplin Kerja Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Lsm Sintesa Unit Bantesa Cabang Konawe. Jurnal AKRAB JUARA, Universitas Lakidende Unaaha Konawe, Volume 4 Nomor 2, Hal 154-168, Edisi Mei 2019.

PT. Jasa Raharja. Layanan, jumlah santunan. Diakses 17 Mei 2020. http://www.jasaraharja.co.id/layanan/jumlah-santunan




DOI: https://doi.org/10.37598/jimma.v10i2.997

Refbacks

  • There are currently no refbacks.