MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS MENENGAH DENGAN MENGGUNAKAN SOFTWARE CABRI 3D

Yuli Ariani, Marwan Marwan

Abstract


Motivasi belajar merupakan suatu hal yang berkaitan dengan keberhasilan atau prestasi dalam pendidikan, sehingga siswa harus termotivasi dalam belajar agar berhasil atau berprestasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji peningkatan motivasi belajar siswa dengan menggunakan bantuan perangkat komputer yaitu software Cabri 3D pada siswa SMPN 8 Banda Aceh. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian eksperimen dengan pendekatan kuantitatif, sedangkan metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen melalui prosedur rancangan quasi eksperiment design dengan desain pretest-posttest group desain. Sampel diambil secara acak dengan kelas VIII-7 terpilih sebagai kelas eksperimen dan kelas VIII-6 sebagai kelas kontrol. Data dalam penelitian diperoleh melalui angket motivasi yang selanjutnya dianalisis dengan menggunakan uji-t dan n-gain melalui SPSS. Angket motivasi yang digunakan dikembangkan berdasarkan angket baku CIS (Course Interest Survey). Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi belajar siswa yang diajarkan dengan bantuan software Cabri 3D lebih baik dibandingkan dengan motivasi belajar siswa yang diajarkan tanpa bantuan software Cabri 3D. Pembelajaran dengan menggunakan bantuan komputer sebaiknya diterapkan oleh guru sebagai salah satu alternatif untuk menumbuhkan motivasi belajar bagi siswa.

Keywords


Motivasi Belajar, Software Cabri 3D

Full Text:

PDF

References


Accacina. A. & Rogora. E. (2006). Using Cabri 3D Diagrams for Teaching Geometry. International Journal for Technology in Mathematics Education, 13(1), 142-149

Anggraini. I. S (2009) Motivasi Belajar dan Faktor-Faktor yang Berpengaruh: Sebuah Kajian pada Interaksi Pembelajaran Mahasiswa. Premiere Educandum: Jurnal Pendidikan Dasar dan Pembelajaran. 1(2), 78-85.

Domngueza, M. G., Gutirrezb, J. M., Gonzleza, C. R., et. al. (2012). Methodologies And Tools To Improve Spatial Ability. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 51(2012), 736 744

Gven. B. & Kosa. T. (2008). The Effect of Dynamic Geometry Software on Student Mathematics Teachers Spatial Visualization Skills. The Turkish Online Journal of Educational Technology TOJET, 7(1), 198-208

Jiang, et al. (2011). Randomized Control Trials on the Dynamic Geometry Approach. Journal of Mathematics Education at Teachers College. FallWinter, 2(34)

Kariadinata, R. (2010). Kemampuan Visualisasi Geometri Spasial Siswa Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Kelas X melalui Software Pembelajaran Mandiri. Jurnal EDUMAT, 1(2)

Keller, J. M. (2006). Development of Two Measures of Learner Motivation. Course Interest Survey (CIS) and Instructional Materials Motivation Survey (IMMS). http://olpcorps.wikispaces.com/file/view/ARCSMEA+Partial+Draft+060222.doc

Ksaa. T. & Karakus. F. (2010). Using Dynamic Geometry Software Cabri 3D for Teaching Analytic Geometry. Journal Procedia Social and Behavioral Sciences 2. 13851389. www.sciencedirect.com. ( 08 februari 2014)

Partovi, T., & Razavi, M.R. (2019). The Effect of Game-Based Learning on Academic Achievement Motivation of Elementary School Students. Learn. Motiv. 68 (August), 101592

Ryan, R. M. & Deci, E. L. (2000). Intrinsic and Extrinsic Motivations: Classic Definitions and New Direction. Contemporary Educational Psychology 25, http://www.idealibrary.com http://link.springer.com/

Shatri, Z. G. (2020). Advantages and Disadvantages of Using Information Technology in Learning Process of Students. Journal of Turkish Science Education, 17(3), 420-428

Simoes, S, et al. (2022). Influence of Computers In Students Academic Achievement. NOVA Information Management School (NOVA IMS), Universidade Nova de Lisboa, Campus de Campolide, 1070-312, Lisboa, Portugal

Sugiono. (2013). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R & D). Bandung: Alfa Beta.

Vural, S. (2007). Teachers and Students Perceptions of Teacher Motivational Behavior: A Thesis. Bilkent University. Ankara. www.thesis.bilkent.edu.tr/0003431.pdf

Xiao, F. & Sun, L. (2021). Profiles of Student ICT Use and Their Relations to Background, Motivational Factors, and Academic Achievement. J. Res. Technol. Educ. 0(0),117.




DOI: https://doi.org/10.37598/pjpp.v10i1,%20April.1554

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
Pedagogik: Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran Fakultas Tarbiyah Universitas Muhammadiyah Aceh by Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Aceh is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Based on a work at http://ejournal.unmuha.ac.id/index.php/pedagogik.