ANALISIS PENGARUH SIKAP, PERHATIAN DAN TINDAKAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN DI LABORATORIUM KLINIK BUNDA THAMRIN BANDA ACEH

Suryani Murad, Fani Khan

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya pengaruh sikap, perhatian dan tindakan terhadap kepuasan pasien di Laboratorium Klinik Bunda Thamrin Banda Aceh. Metode yang digunakan oleh penulis adalah metode penelitian kuantitatif asosiatif, jumlah sampel sebanyak 99 pasien dengan teknik Accidental Sampling dan teknik analisis menggunakan regresi linear berganda dengan bantuan software SPSS 17.0. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa sikap, perhatian dan tindakan secara signifikan berpengaruh terhadap kepuasan pasien di Laboratorium Klinik Bunda Thamrin Banda Aceh. Implikasi dari penelitian ini adalah pengaruh sikap, perhatian dan tindakan berpengaruh secara signifikan terhadap kepuasan pasien di Laboratorium Klinik Bunda Thamrin Banda Aceh. Hal ini terlihat dengan adanya sikap, perhatian dan tindakan yang baik menjadi indikasi awal terbentuknya kepuasan pasien.

Keywords


Sikap; Perhatian; Kepuasan Pasien

Full Text:

PDF

References


Allport (2017). Perilaku Konsumen, : Jakarta Penerbit PT.Gramedia Pustaka Utama

Chaundhuri,Ahmad (2015), Strategi Menaklukan Pasar Melalui Riset Ekuitas dan Perilaku Merek, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama

Gerungan, Lanne (2016) Manajemen Pemasaran Edisi Dua Belas, Jakarta : PT. Indeks

Kotler, Philip (2016), Manajemen Pemasaran, Edisi Ketiga Belas, Jakarta : Erlangga

Kotler, Philip and Garry Amstrong. (2015). Principles of Marketing. New Jersey: Pearson Education Limited.

Kotler, Philips dan Gary Armstrong (2015). Dasar-Dasar Pemasaran Jilid III, Penerbit PT. Indeks McGraw-Hill, New York. Jakarta

Kuswadi, (2017). Cara Mengukur Kepuasan Karyawan. Jakarta :PT. Elex Media Komputindo

Loudon dan Bitta (2015). The Effects of Perceived and Objective Market Cues on Consumers Product Evaluations. Marketing Buletin, 2015, 13, Article 2

Lupioady, Rambat. (2015). Manajemen Pemasaran Jasa, Teori & Praktik. Jakarta: Salemba Empat

Marat (2016). Manajemen Pemasaran di Indonesia, Edisi keempat , Jakarta : Salemba Empat

Nasution, M. Nur, (2015). Manajemen Jasa Terpadu , Ghalia Indonesia, Bogor

Percy, Rossiter (2016). Customer Loyalty, Menumbuhkan dan Mempertahankan Kesetiaan Pelanggan. Jakarta : Penerbit : Erlangg

Santoso, Teguh. 2016. Marketing Strategi. Jakarta Selatan: Oryza.

Shapiro dan Krishnan., (2017), Periklanan Promosi : Komunikasi Pemasaran Terpadu, Edisi kelima, Jakarta: Erlangga

Sunarto, (2017). Perilaku Konsumen, AMUS Yogyakarta dan CV. Ngeksigondo Utama

Supranto, J, (2016). Pengukuran Tingkat Kepuasan Pelanggan, Jakarta Rineka Cipta

Surmawan , Ujang, (2016). Perilaku Konsumen Teori dan Penarapannya Dalam Pemasaran, Jakarta :Ghalia Indonesia

Sutisna (2015), Dinamika Pemasaran, Jakarta: Kencana

Tjiptono, Fandy, Chandra, (2015). Manajemen Pemasaran Jasa, Bayu Media, Malang

Walgito (2015). Sikap Suatu Pengantar Konsumen, Jakarta:PT. Gramedia Pustaka Utama




DOI: https://doi.org/10.37598/jimma.v10i2.1004

Refbacks

  • There are currently no refbacks.