Analisis Potensi dan Pengelolaan Wakaf Produktif Pada Masjid di Kota Sigli Kabupaten Pidie

rahmi muharram, junia farma, fithriady fithriady

Abstract


Salah satu upaya dalam pengentasan kemiskinan adalah dengan adanya pemberdayaan wakaf produktif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui potensi dan pelaksanaan wakaf produktif pada masjid-masjid di Kota Sigli. Jenis penelitian pada penelitian ini adalah penelitian kualitatif dan objek pada penelitian ini berjumlah 3 masjid yaitu, masjid Al-Falah Sigli, masjid Istiqamah Lampoh Krueng, dan masjid Istiqamah Blang Paseh. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa potensi harta wakaf produktif masjid-masjid Kota Sigli yaitu rumah, tanah pertanian, dan lancang garam. Hasil dari pengelolaan wakaf produktif diperuntukkan untuk masjid. Pelaksanaan wakaf produktif di masjid-masjid Kota Sigli masih sangat sederhana dan tradisional.


Keywords


Potensi, wakaf produktif, masjid

Full Text:

PDF

References


Aisyah, L. (2018). Pengembangan Potensi Wakaf: Masjid At-Taqwa Binuang, Tapin, Indonesia. Jurnal Studi Ekonomi, 9(1), 56-62.

Fuadi, N.F.Z. (2018). Wakaf sebagai instrumen ekonomi pembangunan Islam. Jurnal Ekonomi Islam, 9(1), 151-177.

Ghazaly, A.R., Ihsan, G., & Shidiq, S. (2010). Fiqih Muamalat, Edisi I. Jakarta: Kencana Prenadamedia Groub.

Hadi, S. (2017). Pemberdayaan ekonomi melalui wakaf. Jurnal Zakat dan Wakaf, 4(1), 229-244.

Hadyantari, F.A. (2018). Pemberdayaan wakaf produktif upaya strategis untuk kesejahteraan ekonomi masyarakat. Jurnal Middle East and Islamic Studies, 6(1), 1-22.

Indriati, S.D. (2017). Urgensi wakaf produktif dalam pembangunan ekonomi masyarakat: Balai diklat Kota Manado, Sulawesi Utara, Indonesia. Jurnal Ilmiah Al-Syirah, 15(2), 94-114.

Kementerian Agama Republik Indonesia. (2021, Februari). Diakses dari http://siwak.kemenag.go.id.

Kementerian Agama Republik Indonesia, Direktorat Pemberdayaan Zakat dan Wakaf. Kabupaten Pidie.

Khusaeri. (2015). Wakaf produktif. Jurnal Pemikiran Islam dan Filsafat, 12(1), 77-95.

Medias, F. (2010). Wakaf produktif dalam perspektif ekonomi Islam. Jurnal Ekonomi Islam, 4(1), 69-84.

Megawati, D. (2014). Pengelolaan dan pengembangan wakaf produktif di Kota Pekan Baru. Jurnal Hukum Islam, 14(1), 104-124.

Pemerintah Aceh Dinas Registrasi Kependudukan. (2020). Profil Perkembangan Kependudukan Aceh.

Rozalinda. (2015). Manajemen Wakaf Produktif. Jakarta : Rajawali Pers.

Stianto, A., Syamsuri., & Rohman, P.F. (2020). Potensi wakaf Indonesia (kontribusi wakaf dalam mengurangi kemiskinan). Jurnal Ekonomi Islam, 12(1), 79-94.

Suryadi, N.M. (2017). Strategi Pengelolaan Wakaf Produktif Dalam Rangka Pemberdayaan Umat di Kecamatan Pengkajene Kabupaten Pangkep. Mahasiswa Fakultas Syariah dan Hukum. Jurusan Peradilan Agama. UIN Alauddin Makassar.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 41 Tahun 2004 Tentang Wakaf. 27 Oktober 2004. Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 159. Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.37598/jeips.v1i2,November.1196

Refbacks

  • There are currently no refbacks.