Pengaruh Resiko Investasi Saham Syariah Terhadap Minat Nasabah Pada Galeri Investasi Bursa Efek Indonesia Fakultas Ekonomi Universsitas Muhammadiyah Aceh (GI-Bei FE Unmuha) Banda Aceh

Aida Fitri, Aiyup Saputra

Abstract


Penelitian ini dilaksanakan di Galeri Investasi Syariah Bursa Efek Indonesia Fakultas Ekonomi Univesitas Muhammadiyah Aceh yang beralamat di jalan Muhammadiyah No. 91 Bathoh Lueng Bata. Objek penelitian berhubungan resiko investasi islami terhadap minat mahasiswa Berinvestasi Pada Galeri Investasi Bursa Efek Indonesia Fakultas Ekonomi Universsitas Muhammadiyah Aceh (GI-Bei FE Unmuha) Banda Aceh.

Responden dalam penelitian ini dosen dan mahasiswa yang menjadi nasabah di Galeri Investasi Syariah Bursa Efek Indonesia Fakultas Ekonomi Univesitas Muhammadiyah Aceh berjumlah 77 mahasiswa. Pada penelitian ini hanya mahasiswa Unmuha yang dijadikan sebagai sampel. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan metode sensus yaitu jika populasi kurang dari seratus maka diambil populasi dijadikan sampel

Dari hasil penelitian yang telah dibahas sebelumnya bahwa resiko investasi berpengaruh terhadap minat nasabah untuk berinvestasi di Galeri Investasi Syariah Bursa Efek Indonesia Fakultas Ekonomi Univesitas Muhammadiyah Aceh. Untuk Galeri Investasi Syariah Bursa Efek Indonesia Fakultas Ekonomi Univesitas

Muhammadiyah Aceh harus mampu menjelaskan kepada nasabah untuk dapat menghindari resiko-resiko yang kemungkinan akan terjadi baik saat pembelian atau penjualan sahan dan juga memberikan informasi tentang saham-saham syariah kepada nasabah tentang saham-saham yang bagus dibeli setiap harinya

Keywords


Minat Investasi; Resiko Investasi

Full Text:

PDF

References


Bakar, Abu dan S.N.Z. Rizal. (2018). Development of Indonesias Islamic Capital Market, dalam Islamic Finance News Guide. Jakarta: Kencana

Bungin, Burhan (2018). Metodelogi Penelitian Kuantitatif: komunikasi, Ekonomi, dan Kebijakan Publik serta Ilmu-ilmu Sosial Lainnya, Jakarta :PT.Kencana

Djohanputro, Bramantyo (2019). Manajemen Risiko Korporat Terintegrasi, Jakarta:Penerbit PPM

Jones (2018), Investments Analysis and Management, New York. Sons

Malhotra, N. K (2017) Riset Pemasaran: Pendekatan Terapan, Alih Bahasa, Rusyadi Maryam, Edisi Keempat, Indeks, Jakarta.

Muhaimin, (2019) faktor-faktor dan minat investasi,Semarang: IKIP




DOI: https://doi.org/10.37598/bidig.v2i1.1529

Refbacks

  • There are currently no refbacks.