ANALISIS PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PEMBAYARAN GAJI PADA OASIS HOTEL BANDA ACEH (Studi Kasus Pada PT. Rumoh Nusantara Kita)
Abstract
Penelitian skripsi ini merupakan studi kasus pada PT. Rumoh Nusantara Kita yang bertujuan Untuk mengetahui bagaimana penerapan ystem informasi akuntansi pada OASIS Atjeh Hotel Banda Aceh dan untuk mengetahui seberapa besar penerapan ystem informasi akuntansi pembayaran gaji karyawan OASIS Atjeh Hotel Banda Aceh. Sistem informasi akuntansi penggajian adalah suatu ystem yang memberikan informasi mengenai akuntansi yang berguna untuk mempermudah proses-proses dalam melakukan penggajian.
Metode pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan dengan cara studi kepustakaan dan studi lapangan yaitu melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data pada penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dan kualitatif dengan mengolah data yang terkumpul dan selanjutnya ditetapkan berdasarkan landasan teori yang dibandingkan dengan kenyataan yang ada pada instansi tersebut.
Penelitian ini dilakukan dengan menganalisis penerapan ystem informasi akuntansi pada Pembayaran gaji yang diterapkan pada Oasis Atieh Hotel Banda Aceh dilakukan cara mentransfer gaji ke masing-masing rekening karyawan melalui Bank yang sudah ditunjuk oleh oasis Atjeh Hotel Banda Aceh dan sebagian masih menggunakan ystem manual yaitu membayar langsung kepada karyawan yang bersangkutan.
Kata Kunci: Penerapan Sistem Informasi Akuntansi, Pembayaran Gaji dan Oasis Hotel
References
Amsyah, Zulkifli (2010). Manajemen Sistem Informasi. Jakarta: PT.Gramedia Pusaka Utama.
Anoraga, Panji (2010). Manajemen Bisnis. Jakarta: Rineka Cipta.
Baridwan, Zaki (2008). Sistem Akuntansi, Penyusunan Prosedur Dan Metode. Edisi Kedua. Yogyakarta: STIE YKPN
Bodnar, George. H. And William S. Hopwood (2007), Sistem Informasi Akuntansi. Edisi kedelapan. Jilid Satu. Jakarta: Salemba Empat.
Burch dan Garry Gradniski, (2007).Information System “Teory and Practice”. John Willey and Sons 5th Edition.
Choe, Jong-Min. (2006). The Relationship Among Performance of Accounting Information System, Influence Factors, and Evolution Level of Information System. Journal of Management Information System.
Chussing, Barry. E. (2008). Accounting Information System and Business Organizations.
Garrison, Ray H, (2010). Akuntansi Manajemen. Diterjemahkan oleh Drs. Bambang Purnomosidhi, Akt.dan Drs. Erwan Dukat, Akt, Ak Group Yogyakarta.
Hall, J.A (2008). Sistem Informasi Akuntansi, Edisi keempat. Salemba Empat, Jakarta.
Ives, B and Olson M.H. (2008). User Involvement and MIS Success, A Review of Research. Management Science.
Janverpaa, S.L, et al. (2009). Methodological Issues in Experimental Information System Reseach Experiences and Recommendation. Management Information System Quartely.
Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI).
Kustono, A.S (2007). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Penerimaan Implementasi Sistem Informasi Baru. Media Akuntansi, No (/Th.VIII, Mei.
Lehman, J.A (2005). Organizational Size and Information Sophistication. Journal of Management Information System.
McKeen, D.J and James, C.W (2007). The Relationship of User Participation and User Satisfaction: An Investigation of Four Contingency Factors. MIS Quartely
Mulyadi (2008). Sistem Akuntansi, Edisi kelima, Penerbit Salemba Empat, Jakarta.
Nadirsyah, dkk.(2009). Pengaruh Ketidakpastiaan Lingkungan Informasi Akuntansi Terhadap Keberhasilan Perusahaan Jasa Kontruksi di Daerah Istimewah Aceh. (Laporan hasil Penelitian), Darussalam Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala.
Niswonger, Rollin. (2009). Accounting. Diterjemahkan oleh Sirait, Alfonsus, dkk. Jakarta: Erlangga.
O, Brien, Jamess A (2008). Introduction to Information System. 〖12〗^thedition, New York: Mc. Graw Hill.
Romney, Marshall. B and Steinbart, John Paul (2005). Accounting Information System, Edisi ke 9. Penerbit Salemba Empat. Jakarta.
Safri, Harahap. Syafril (2009). Akuntansi Islam. Jakarta: Bumi Aksara.
Suazhari, (2007). Pengaruh Penerapan Informasi Akuntansi manajemen Terhadap Prestasi Manajemen Perusahaan Perhotelan Di Kota Madya Banda Aceh.Banda Aceh : Unsiyah.
Supriyono, RA (2010). Akuntansi Manajemen. Edisi I, Yogyakarta: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN.
Syafri Harahap, Sofyan (2007). Teori Akuntansi. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Widjaya Tunggal, Amin (2009). Manajemen Suatu Pengantar. Jakarta: Rineka Cipta.
DOI: https://doi.org/10.37598/jam.v2i2.271
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Indexed by :